install software
apt-get install {nama_software}
mencari software
apt search {nama_software}
untuk
melakukan update list software yang ada pada sumber software, perlu
dilakukan update terhadap daftar yang telah ada dalam installan kali
linux. perintah untuk melakukan update adalah sbb:
update repository
apt-get update
sedangkan
untuk melakukan upgrade sistem secara keseluruhan ketikan upgrade.
proses upgrade lumayan lama. tergantung pada kecepatan internet.
upgrade sistem
apt-get upgrade
apt-get dist-upgrade
uninstall
apt-get remove {nama_software}
apt-get autoremove
perintah
apt-get autoremove biasanya dilakukan setelah dilakukan upgrade. aptet
akan menghapus file-file yang sudah tidak terpakai. fungsi apt-get
remove masih menyisakan file-file jika suatu saat akan dipakai lagi.
untuk menghapus secara permanen lakukan perintah purge
uninstall permanen
apt-get purge {nama_software}
menghapus temporary sisa installasi
apt-get clean
apt-get autoclean
untuk menggabungkan perintah secara berurutan (sequencial) tambahkan tanda '&&". contoh:
apt-get update && apt-get upgrade
perintah diatas berarti 'lakukan update list software setelah itu lakukan upgrade'.
demikian sekelumit penggunaan pengelola software APT pada kali linux.